Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

Dra. Budi Sulistyowati, M.A.

November 4, 2016

 

Didit1Budi Sulistyowati mulai bergabung di LPEM FEBUI sejak tahun 1989 hingga sekarang. Beliau memperoleh gelar Sarjana Ilmu Sosial dan Politik (Dra.) pada tahun 1989 dari Universitas Indonesia, selanjutnya gelar Master of Art (MA) pada tahun 2004 dari Apollos Theological Seminary. Beliau merupakan ahli dalam bidang antropologi pembangunan (spesialis masalah kemiskinan dan sektor informal), community development dan corporate social responsibility.

 
 
 
 
 


Minat Penelitian

Community development, Corporate social responsibility

Recent Post

Inflasi Bulanan, Maret 2025 : SERI ANALISIS MAKROEKONOMI

Maret 6, 2025

Inpres Nomor 1 Tahun 2025 dan #KaburAjaDulu – Labor Market Brief, Februari 2025

Februari 28, 2025

Rapat Dewan Gubernur BI, Februari 2025 – Seri Analisis Makroekonomi

Februari 19, 2025

Indonesia Economic Outlook Q1 2025 – Mengejar 8, Kesulitan di 5

Februari 5, 2025

Related Post

Positive SSL Wildcard