Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

SERI ANALISIS EKONOMI: TRADE AND INDUSTRY BRIEF, Maret 2019

Neraca perdagangan non-migas Indonesia pada Februari 2019 mencatat surplus USD 0,79 miliar, mampu menutupi defisit neraca migas USD 0,46 miliar sehingga secara total neraca perdagangan mencatat surplus USD 0,33 miliar. Secara kumulatif, sepanjang Januari-Februari 2019 neraca  perdagangan non-migas juga mencatat surplus USD 0,15 miliar tetapi belum mampu menutupi defisit neraca migas sebesar USD 0,89 miliar.

Download (PDF, 264KB)

Publikasi Terbaru

MSME Resilience in the Face of COVID-19 and Beyond: A Meta-Analysis of Factors that Influence MSME Resilience

April 14, 2025

Inflasi Bulanan, April 2025 : Seri Analisis Makroekonomi

April 10, 2025

Risiko Ketenagakerjaan Indonesia dalam Bayang-Bayang Reciprocal Tariff AS – Labor Market Brief, April 2025

April 10, 2025

Potensi Dampak Perang Dagang AS dan Implikasi pada Indonesia

April 7, 2025

Publikasi Terkait

umkm indonesia

MSME Resilience in the Face of COVID-19 and Beyond: A Meta-Analysis of Factors that Influence MSME Resilience

inflasi april

Inflasi Bulanan, April 2025 : Seri Analisis Makroekonomi

ketenagakerjaan trump

Risiko Ketenagakerjaan Indonesia dalam Bayang-Bayang Reciprocal Tariff AS – Labor Market Brief, April 2025

Positive SSL Wildcard