Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

SERI ANALISIS MAKROEKONOMI: Inflasi Bulanan, November 2020

November 3, 2020

Inflasi pada bulan Oktober 2020 menunjukkan adanya penguatan. Sepanjang bulan Oktober, inflasi umum mengalami peningkatan sebesar 0,02bps hingga menjadi 1,44% (YoY). Adapun peningkatan inflasi pada bulan Oktober diakibatkan oleh adanya penguatan inflasi kelompok bergejolak yang mengalami inflasi (MtM) untuk pertama kalinya, setelah tiga bulan berturutturut mencatatakan deflasi.  Beberapa komoditas yang berkontribusi terhadap peningkatan inflasi bergejolak meliputi cabai merah (dengan kontribusi sebesar 0,09%), bawang merah (0,02%) dan emas (0,01%).  Harga beberapa komoditas ini mengalami kenaikan yang cukup signifikan lantaran buruknya cuaca pada pertengahan hingga akhir Oktober 2020, yang pada gilirannya mengakibatkan keterbatasan pasokan komoditas tersebut.

Download (PDF, Unknown)

Publikasi Terbaru

Inflasi Bulanan, Juli 2024 – Seri Analisa Makroekonomi

Juli 3, 2024

Analysis of Korean’s ODA Projects in Indonesia: Development Demands, Projects Performance, and Satisfaction

Juli 2, 2024

Kondisi Permintaan Tenaga Kerja Indonesia – Labor Market Brief, Juni 2024

Juni 30, 2024

Seri Analisa Makroekonomi: Rapat Dewan Gubernur BI, Juni 2024

Juni 21, 2024

Publikasi Terkait

inflasi juli

Inflasi Bulanan, Juli 2024 – Seri Analisa Makroekonomi

Korea in Indonesia

Analysis of Korean’s ODA Projects in Indonesia: Development Demands, Projects Performance, and Satisfaction

tenaga kerja indonesia

Kondisi Permintaan Tenaga Kerja Indonesia – Labor Market Brief, Juni 2024