Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

Pandemi COVID-19 Memengaruhi Kondisi Mental Angkatan Kerja

Pandemi COVID-19 telah memengaruhi berbagai aspek dalam kehidupan, mulai dari ekonomi, sosial budaya, hingga kesehatan. Chairina Hanum Siregar dan M. Rifqi Aufari, yang merupakan peneliti dari LPEM FEB UI, memaparkan hasil studinya yang bertajuk “Apakah Alokasi dari Program Kartu Prakerja berdampak pada Tingkat Kesehatan Mental Orang saat Pandemi COVID-19?” pada Public Webinar yang diselenggarakan Bersama ANU Indonesia Project pada tanggal 31 Mei 2021.

Download (PDF, 3.6MB)

 

 

 

Publikasi Terbaru

MSME Resilience in the Face of COVID-19 and Beyond: A Meta-Analysis of Factors that Influence MSME Resilience

April 14, 2025

Inflasi Bulanan, April 2025 : Seri Analisis Makroekonomi

April 10, 2025

Risiko Ketenagakerjaan Indonesia dalam Bayang-Bayang Reciprocal Tariff AS – Labor Market Brief, April 2025

April 10, 2025

Potensi Dampak Perang Dagang AS dan Implikasi pada Indonesia

April 7, 2025

Publikasi Terkait

umkm indonesia

MSME Resilience in the Face of COVID-19 and Beyond: A Meta-Analysis of Factors that Influence MSME Resilience

inflasi april

Inflasi Bulanan, April 2025 : Seri Analisis Makroekonomi

ketenagakerjaan trump

Risiko Ketenagakerjaan Indonesia dalam Bayang-Bayang Reciprocal Tariff AS – Labor Market Brief, April 2025

Positive SSL Wildcard