Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

Korea in Indonesia
Executive Summary The study evaluates Korea’s Official Development Assistance (ODA) in Indonesia, focusing on its effectiveness and local perspectives. Information gathered from 112 stakeholders that received ODA from Korea indicates satisfaction with Korean ODA due to inclusive project identification, effective planning, substantial implementation budgets, knowledge transfer, capacity building, direct communication, and stringent monitoring. Despite these...
Read More
inflasi juni turun
Setelah perayaan Idul Fitri, inflasi umum di Indonesia turun menjadi 2,84% (y.o.y) di bulan Mei 2024 dari 3,00% (y.o.y) di bulan April 2024 dan masih berada dalam kisaran target Bank Indonesia. Penurunan inflasi umum terjadi karena berkurangnya permintaan konsumen pasca Idul Fitri dan stabilnya harga bahan pangan akibat musim panen. Sementara itu, Rupiah terdepresiasi sebesar...
Read More
Jakarta, 5 Juni 2024 – PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo), ekosistem digital terbesar di Indonesia, terus memberikan kontribusi positif terhadap pertumbuhan ekonomi nasional, terutama pada lima sektor penting: ritel, manufaktur, makanan dan minuman, teknologi informasi dan komunikasi (TIK), dan transportasi. Laporan terbaru Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LPEM...
Read More
tapera
Menjelang akhir bulan Mei 2024, masyarakat Indonesia dihebohkan oleh kebijakan pemerintah yang ditujukan untuk mengatasi permasalahan akan tren kesenjangan antara permintaan dan pasokan perumahan nasional:   Program Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera). Ditetapkan melalui Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 21 Tahun 2024, program Tapera sedianya dihadirkan untuk membantu masyarakat Indonesia yang membutuhkan dukungan fasilitas finansial agar dapat memiliki...
Read More
inflasi mei
Inflasi tahun ke tahun (YoY) pada Mei 2024 dilaporkan sebesar 2,84% atau lebih rendah dibandingkan dengan inflasi tahunan di Mei 2023 yang mencapai 4,00%. Lebih lanjut, nilai inflasi bulan ini juga lebih rendah dibanding bulan sebelumnya, April 2024, yang sebesar 3,00%. Penurunan inflasi YoY pada bulan Mei 2024 dibandingkan April 2024 didorong karena adanya penurunan...
Read More
bpjs
BPJS Kesehatan di Indonesia saat ini menerapkan sistem kelas rawat inap yang terbagi menjadi tiga tingkatan: kelas 1, kelas 2, dan kelas 3, dengan perbedaan dalam fasilitas dan biaya yang dibayarkan peserta. Namun, Peraturan Presiden Nomor 59 Tahun 2024 menginisiasi penggantian sistem ini dengan Kelas Rawat Inap Standar (KRIS) mulai 30 Juni 2025. KRIS bertujuan...
Read More
jastip
Seiring dengan meningkatnya kemudahan mobilitas antar negara, baik karena kemudahan visa maupun tersedianya pilihan tiket penerbangan internasional dengan harga terjangkau, berkembang suatu jenis jasa yang dikenal dengan jasa titip atau sering disingkat dengan ‘jastip’. Salah satu kejadian terkait jastip yang menarik perhatian baru-baru ini adalah pemusnahan 2.564 roti dingin Milk Bun dari Thailand oleh Bea...
Read More
1 2 3 98