Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

Dampak Pemilihan Umum 2014 terhadap Indikator Makroekonomi

September 2, 2014

Ringkasan

Pemilu merupakan hajatan demokrasi besar bagi Indonesia yang berdampak secara politik dan ekonomi. Besarnya biaya politik, dana kampanye, serta peningkatan aktivitas ekonomi yang berkaitan dengan kampanye politik turut memberikan sumbangsih pada perekonomian.
Perilaku pelaku usaha dan investor serta sentimen pasar juga berperan mempengaruhi perekonomian di tahun politik.

Publikasi Terbaru

MSME Resilience in the Face of COVID-19 and Beyond: A Meta-Analysis of Factors that Influence MSME Resilience

April 14, 2025

Inflasi Bulanan, April 2025 : Seri Analisis Makroekonomi

April 10, 2025

Risiko Ketenagakerjaan Indonesia dalam Bayang-Bayang Reciprocal Tariff AS – Labor Market Brief, April 2025

April 10, 2025

Potensi Dampak Perang Dagang AS dan Implikasi pada Indonesia

April 7, 2025

Publikasi Terkait

perang dagang AS

Potensi Dampak Perang Dagang AS dan Implikasi pada Indonesia

Inequality

Inequality Brief May 2024: Inequality Diagnostic Research in Indonesia

Targeted Technical Expert Discussion (TTED) on Commodity-Driven Deforestation and Sustainable Production in Indonesia

Positive SSL Wildcard