Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

Potret Gen Z yang Menganggur: Mengungkap Realita di Balik Angka – Labor Market Brief Edisi September 2024

September 30, 2024

Pengangguran Gen Z

Fenomena pengangguran di kalangan Gen Z menjadi perhatian karena meskipun generasi ini dikenal adaptif terhadap teknologi dan inovatif, data menunjukkan TPT mereka mencapai 9,37% atau sekitar 4,84 juta orang, lebih tinggi dibandingkan rata-rata nasional. Sebagian besar penganggur Gen Z adalah laki-laki, dengan dominasi lulusan SMA/SMK yang mengalami kesenjangan keterampilan dibandingkan kebutuhan industri. Meskipun mayoritas Gen Z terlibat dalam aktivitas produktif, sekitar 3,04% berada dalam kategori NEET, yang menghadapi risiko keterpinggiran dari pasar kerja. Daerah urban seperti Jawa Barat dan DKI Jakarta memiliki tingkat pengangguran tertinggi, sedangkan provinsi seperti Papua Barat dan Gorontalo mencatat angka yang lebih rendah. Data ini mencerminkan perlunya kebijakan yang lebih efektif dalam memfasilitasi transisi Gen Z ke dunia kerja melalui pelatihan keterampilan yang relevan dan penciptaan lapangan kerja yang lebih inklusif.

Baca selengkapnya:

Download (PDF, 971KB)

Publikasi Terbaru

LPEM FEB UI, AFD, dan Kementerian Keuangan Merilis Laporan Dampak Distribusional Kebijakan Lingkungan di Indonesia

Juli 23, 2025

Menimbang Kembali Kebijakan 50 Siswa per Kelas: Pendekatan Berbasis Data untuk Pendidikan Menengah Atas di Jawa Barat – Special Report

Juli 18, 2025

Estimating Indonesia’s State-Owned Enterprises’ Value-Added to the Indonesian Economy

Juli 17, 2025

Rapat Dewan Gubernur BI, Juli 2025 – Seri Analisis Makroekonomi

Juli 16, 2025

Publikasi Terkait

LPEM FEB UI, AFD, dan Kementerian Keuangan Merilis Laporan Dampak Distribusional Kebijakan Lingkungan di Indonesia

Kebijakan 50 Siswa per Kelas

Menimbang Kembali Kebijakan 50 Siswa per Kelas: Pendekatan Berbasis Data untuk Pendidikan Menengah Atas di Jawa Barat – Special Report

Estimating Indonesia’s State-Owned Enterprises’ Value-Added to the Indonesian Economy

Positive SSL Wildcard